Luar Biasa!

Rindra - Selasa, 5 September 2017 | 16:35 WIB

(Rindra - )

ucap Riza atau biasa dikenal dengan Jajak. Ada 36 peserta yang terdaftar dalam gelaran ke dua Aceh Amazing Adventure 2017.

“Kami sengaja membatasi peserta, melihat waktu yang pendek dan trek cukup ekstrem.

Agar tidak terjadi antrian yang lama di dalam trek, dan peserta bisa menikmati off-road selama event berlangsung,” tutur Trip Leader yang akrab disapa Memet.

Pelepasan peserta berlangsung di perkarangan Kantor Bupati Pidie Jaya

Pelepasan peserta berlangsung di perkarangan Kantor Bupati Pidie Jaya, dilepas langsung oleh Said Mulyadi selaku Wakil Bupati Pidie Jaya.

“Start peserta Aceh Amazing Adventure 2017 ini sekaligus dalam rangka memperingati ulang tahun Pidie Jaya yang ke 10.

Semoga dengan adanya kegiatan ini, orang akan melihat indahnya potensi alam di daerah kami,” ucap Wakil Bupati.

“Kami sengaja membatasi peserta, melihat waktu yang pendek dan trek cukup ekstrem. Agar tidak terjadi antrian yang lama di dalam trek, dan peserta bisa menikmati off-road selama event berlangsung,” tutur Trip Leader yang akrab disapa Memet.

Dari perkarangan Kantor Bupati, seluruh peserta yang sudah dilepas bergerak menuju arah kaki Pegunungan Bukit Barisan.

“Kita akan melewati jalur perkebunan untuk sampai di daerah Jiem-jiem, tempat basecamp pertama.

Kabarnya trek ringan karena untuk pemanasan peserta, hanya ada dua kali winching,” ucap M Ali Kadhafi peserta dari Aceh yang menggunakan Toyota Hilux.

Dari perbincangan singkat, rupanya Jiem-jiem ini adalah daerah yang sangat rawan pada masa konflik.