Ukuran pelek dan ban Terra S Concept ini jauh lebih lebar dibanding versi standar Terra yang ada di Indonesia karena hanya memakai ukuran 17-18 inci.
Baca Juga: Jangan Terlewat, Cara Cek Kondisi Karet Boot Sokbreker
Topgear
Tampilan belakang modifikasi Nissan Terra ala Terra S Concept
Bagian belakang Terra S Concept juga tak luput dari ubahan seperti di area bumper yang lebih minimalis diberi warna hitam.
Tampilan buritan disempurnakan dengan pemasangan roof spoiler yang lebih lebar juga dengan warna hitam yang kontras dengan bodinya yang silver.