Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kelebihan Melakukan Perawatan Di Bengkel Resmi

Indra Aditya - Kamis, 4 Januari 2018 | 14:56 WIB
Konsultasi dengan service advisor penggantian komponen tepat sasaran
Konsultasi dengan service advisor penggantian komponen tepat sasaran

JIP.CO.IDPerawatan berkala di bengkel resmi dinilai penting bagi kendaraan, kelebihannya Anda dapat mengetahui lebih dini bila ada kerusakan komponen.

Hal tersebut tidak lepas dari keahlian service advisor yang jadi benefit bagi pemilik kendaraan.

Realitanya, banyak pemilik kendaraan yang telah melewati masa garansi untuk melakukan perawatan berkala di bengkel umum.

Dengan modal kepercayaan diri, sering kali pemilik mobil menempatkan diri sebagai service advisor dadakan.

(BACA JUGA: Ini Yang Spesial Dari Desain VW Tiguan Generasi Kedua)

Biasanya pengalaman dan insting saat berkendara jadi acuan untuk menerka kerusakan.

Sialnya, dengan pengetahuan yang belum cukup, menerka bisa jadi senjata makan tuan.

Ditambah dengan komponen yang dituju berharga mahal, penggantian pun tidak tepat pada sasaran.

Ada baiknya untuk berkonsultasi dengan tenaga ahli untuk melakukan pergantian komponen mobil.

Editor : Indra Aditya

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa