Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Oprek Mesin Suzuki Jimny F10A (Step #3)

Indra Aditya - Kamis, 8 Februari 2018 | 21:29 WIB
Turbocharge juga bisa diaplikasi pada mesin F10A
Turbocharge juga bisa diaplikasi pada mesin F10A

JIP.CO.ID – Meningkatkan performa mesin Suzuki Jimny F10A saat ini cuma tinggal langit batasannya.

Memasuki tahap ke-3, mesin legendaris ini masuk ke gerbang idealisme tingkat tinggi.

Adalah penggunaan perangkat turbocharge lengkap dengan sistem injeksinya.

Takdir mesin F10A merupakan mesin dengan natural aspirated.

Mengaplikasi piranti turbocharge otomatis bikin melejit tenaga mesin Jimny ini.

(BACA JUGA: Galeri Foto Aksi Suzuki Jimny Di Ajang Balap Nasional)

Banyak hal yang perlu diperhatikan untuk mewujudkannya.

Jika biasanya ubahan injeksi masih menggunakan ECU milik Suzuki Carry 1000 injection, maka mesin F10A yang satu ini telah diganti dengan ECU aftermarket, atau memakai piggyback.

Tujuannya untuk mengimbangi kinerja mesin lengkap dengan turbonya.

Editor : Indra Aditya

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa