Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Blueprinting dan Balancing, Teknik Ampuh Dongkrak Tenaga Jip dan SUV

Dwi Wahyu R. - Minggu, 19 Agustus 2018 | 21:36 WIB
Internal mesin V8 4.000 cc milik Mercedes-AMG C 63
Daimler AG - Global Communicatio
Internal mesin V8 4.000 cc milik Mercedes-AMG C 63

Jip.co.id-Blueprinting dan balancing adalah resep sederhana nan ampuh untuk mendongkrak tenaga mesin jip atau SUV Anda tanpa banyak mengubah spesifikasi dan powerband.

Blueprinting mengacu pada mengatur celah atau jarak toleransi antar komponen mesin, terutama yang saling bergesekan.

Contohnya adalah celah antara piston dan dinding silinder, dan celah antar bantalan dengan dudukannya.

Yang perlu diperhatikan, ada celah yang dapat dibuat lebih sempit, ada pula yang mesti dibikin lebih longgar.

Contoh celah antara piston dan dinding silinder biasanya dibuat lebih longgar untuk melancarkan gerak piston.

(BACA JUGA: Paket Modifikasi BRABUS buat Mercedes-Benz G 500)

Untuk menjaga kompresi mesin diatur via ring gap.

Komponen lain yang perlu diperhatikan adalah volume ruang bakar pada kepala silinder.

Dengan menggunakan alat ukur khusus, volume ruang bakar disamakan.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa