Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Begini Cara Pasang Voltmeter Di Mobil Anda

Nabiel Giebran El Rizani - Kamis, 17 Mei 2018 | 16:00 WIB
Voltmeter VST Multi Display
Otobursa.com
Voltmeter VST Multi Display

Jip.co.id - Setelah pada bahasan sebelumnya kita membahas tentang apa itu voltmeter.

Nah kali ini kita akan bicara mengenai cara memasang voltmeter.

Dalam hal ini kita hanya membahas tentang voltmeter untuk kendaraan 12 volt saja sebagai pengguna terbesar.

Berikut langkah-langkah pengerjaannya.

Penyambungan kabel
Penyambungan kabel
Sambungkan kabel merah dengan kabel ACC pada kendaraan.

(BACA JUGA: Mercedes-Benz G55 Ini Tak Puas Karakter Pabrikan)

Cukup dengan mengupas kabel acc dan menyambungkannya dengan dengan kabel merah dari unit Voltmeter.

Kabel hitam disambungkan pada bodi sebagai ground(-).

Sedangkan untuk kabel lampu disambungkan jalur acc seperti halnya kabel merah.

Setelah unit kabel masing-masing berhasil disambungkan, bungkus dengan selotip.

Tempatkan voltmeter pada area yang mudah dilihat
Tempatkan voltmeter pada area yang mudah dilihat
Penggunaan selotip bakar lebih baik.

Pemasangan unit voltmeter sebaiknya ditempatkan pada lokasi yang mudah dipantau.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa