Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Suzuki Jimny Katana, Ini Berbagai Tipe yang Beredar di Indonesia

Dwi Wahyu R. - Minggu, 30 Desember 2018 | 15:01 WIB
Suzuki Katana Free Line 1993
Dok. Otomotif Group
Suzuki Katana Free Line 1993

(Baca Juga : Yuk, Nostalgia Iklan Daihatsu Feroza G2 yang Sindir Suzuki Katana)

Suzuki Katana BRI ini diproduksi 1986 sampai 2001.

Contoh lain adalah Suzuki Katana Corsica yang dirakit oleh perusahaan karoseri Alexander.

Ciri utama Suzuki Katana Corsica adalah bagian kaca belakang yang dibuat seolah terpisah dengan bodi utama dan kaca di atap belakang.

Suzuki Katana Corsica ini diproduksi 1984-1995.

Populasi Suzuki Katana buatan perusahaan karoseri ini tidak banyak.

(Baca Juga : Wah, Modifikasi Suzuki Katana Ini Hasil Dari Nonton Film India)

Utamanya karena saat barunya kurang diminati konsumen karena desainnya kurang menarik.

Bahkan ada yang bisa dibilang jelek seperti Suzuki Katana Country.

Namun, saat ini Suzuki Katana rakitan karoseri ini menjadi barang incaran penggemar atau kolektor Jimny karena bentuknya yang unik dan jumlah yang terbatas.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa