Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Pilihan SUV Bekas Rp 150 Jutaan, Dari Nissan X-Trail Sampai Mitsubishi Outlander Sport

Nabiel Giebran El Rizani - Rabu, 30 September 2020 | 08:04 WIB
Ilustrasi Nissan X-Trail bekas
GridOto.com
Ilustrasi Nissan X-Trail bekas

Honda CR-V

Honda CR-V generasi ketiga
Dok. Otomotif
Honda CR-V generasi ketiga

CR-V merupakan SUV pertama Honda yang lahir di tahun 1996, meski di Indonesia ia baru hadir di tahun 2001.

Terlahir sebagai SUV, Honda CR-V sejatinya merupakan model yang dibangun dari basis sedan Honda Civic.

Makanya soal pengendalian, CR-V terbilang SUV yang lincah dan cukup menyenangkan dikemudikan.

Dengan dana Rp 150 jutaan, sebetulnya kamu bisa mendapat CR-V generasi ketiga yang di Indonesia hadir mulai 2007–2012.

(Baca Juga: Waspada, Air Juga Bisa Terjebak Dalam Rongga Bodi Mobil

CR-V generasi ketiga tersedia dalam pilihan mesin 2.000 cc bertenaga 150 dk dan torsi 197 Nm.

Varian ini tersedia dalam pilihan transmisi manual 5-percepatan dan otomatis 4-percepatan.

Sementara mesin 2.400 cc bertenaga 170 dk dan torsi 231 Nm, serta hanya tersedia dalam transmisi otomatis 4-percepatan.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa