Keren-keren! Ini Jajaran SUV Mercedes-Benz Terbaru, Ada Varian Special Edition

Indra Aditya - Rabu, 25 Oktober 2017 | 20:30 WIB

Apa saja kelebihan Mercedes-Benz ini? (Indra Aditya - )

GLA 200 Edition 50 merupakan mobil dengan jumlah yang terbatas.

Soalnya mobil ini hanya dijual 50 unit saja di Indonesia oleh pihak Mercedes Benz.

2. Mercedes-Benz The New GLC 200

Bimo
Mercedes-Benz GLC 200

GLC 200 dilengkapi dengan mesin 2.000 cc 4-silinder bertenaga 184 dk.

Dengan torsi maksimal mencapai 300 Nm serta mengusung konfigurasi penggerak roda belakang.

Sementara transmisinya menggunakan 9G-Tronic, dan juga dilengkapi dengan beberapa fitur canggih.

Seperti fitur Parktronic, Active Parking Assist, dan Mirror Package.

Sedangkan pada kaki-kakinya, ia memakai velg berukuran 18 inci palang lima.

3. Mercedes-Benz GLE 250 d

Sama seperti beberapa saudaranya, mobil ini menggunakan mesin 2.000 cc 4-silinder.