Restorasi Prototipe Land Rover Seri I Yang Hilang Selama 63 Tahun

Dwi Wahyu R. - Minggu, 14 Januari 2018 | 15:05 WIB

Prototipe Land Rover Seri I (Dwi Wahyu R. - )

Contohnya panel bodi aluminium lebih tebal, sasis digalvalnis, dan rear tub yang bisa dilepas.

(BACA JUGA: Ford Pikap Model Rocket Bunny Tampil Di Tokyo Auto Salon 2018)

Tim restorasi akan berusaha semaksimal mungkin merestorasi Land Rover Seri I ini sama persis dengan kondisi awalnya.

Termasuk aplikasi cat light Green yang menempel pada bodi mobil tersebut pada 1948.