Ganti Booster Rem Mobil Lebih Gede, Belum Pasti Makin Pakem

Nabiel Giebran El Rizani - Selasa, 10 Juli 2018 | 13:35 WIB

Brake booster Mercedes-Benz (Nabiel Giebran El Rizani - )

(BACA JUGA: Perhatikan Hal Kecil Ini Agar Performa Mesin Tetap Prima)

Dalam kalkulasi para insinyur pabrikan mobil, jangan sampai mobil dengan bobot ringan menggunakan booster rem berdiameter besar.

Soalnya, hal ini akan berdampak terhadap feeling pengemudi.

Sebab, roda akan semakin mudah terkunci ketika jalan dalam kondisi licin dan membuat mobil menjadi hilang kendali.