Ini Dia 5 Fakta Dari BMW F850 GS 2018, Motor Canggih Untuk Adventure

Nabiel Giebran El Rizani - Senin, 20 Agustus 2018 | 16:15 WIB

BMW Motorrad meluncurkan F850 GS terbaru (Nabiel Giebran El Rizani - )

Selain itu, remnya menggunakan ABS depan-belakang, dan dapat dimatikan sesuai kebutuhan.

Reyhan Firdaus / GridOto.com
BMW F850 GS dengan desain baru
3. Desain baru dengan fitur futuristik

Salah satu ciri khas F800 GS, adalah bahasa desain yang unik, karena bagian depannya terlihat asimetrik.

Untuk F850 GS, BMW menggunakan desain yang lebih futuristik, dengan lampu baru LED yang meruncing dan dilengkapi DRL.

"Selain itu yang membuat futuristik lainnya adalah panel instrumennya, kali ini menggunakan layar TFT 6,5 inci," tukas Joe Frans, CEO PT. Maxindo Moto BMW Motorrad Indonesia.

(BACA JUGA: Paket Modifikasi BRABUS buat Mercedes-Benz G 500)

Informasinya lengkap, dan dapat menampilkan navigasi, setelan mode riding, serta dapat terkoneksi dengan smartphone.

Untuk versi Rallye yang diboyong BMW Motorrad Indonesia, dilengkapi dengan fitur keyless dan handguard di setangnya.

Joknya juga menggunakan aksen merah, dan saat dilihat rupanya lebih rendah 20 mm dibanding F800 GS.

 

BMW
Interval gerakan piston F850 GS dirubah untuk meningkatkan performa