Harga Terkini Honda CR-V Turbo Februari 2020, SUV yang Asyik dan Performa Mantap

Nabiel Giebran El Rizani - Kamis, 13 Februari 2020 | 12:15 WIB

Honda CR-V (Nabiel Giebran El Rizani - )

Berikut ini harga Honda CR-V turbo terbaru di DKI Jakarta yang diambil dari www.honda-indonesia.com pada 13 Februari 2020.

Honda CR-V Turbo

CR-V 1.5L Turbo Rp 498.400.000

CR-V 1.5L Prestige Turbo Rp 539.400.000

Panduan Ketika Honda CR-V Turbo Anda Mau Ganti Pelek

Rianto Prasetyo
Honda CR-V 1.5 Turbo

Jip.co.id - Honda CR-V Turbo memiliki ukuran pelek standar 17 dan 18 inci.

Untuk mendongkrak tampilannya, Anda bisa ganti dengan pelek aftermarket dengan ukuran yang lebih besar.

Berikut tips untuk penggantian pelek mobil Honda CR-V generasi ke-5.

"Baik untuk varian yang ukuran pelek 17 inci maupun 18 inci bisa meng-upgrade ukuran ke 20 inci yang direkomendasikan," buka Suparto, Owner Partner Permaisuri Ban, Jl/ Mahakam, Jakarta Selatan.

Suparto menambahkan, jika ingin lebih besar bisa menggunakan ukuran maksimal 22 inci karena ruang ban mobil ini masih memadai.

(Baca Juga: Pilihan SUV Eropa yang Gak Biasa, Harganya Terjangkau Banget! )