Ini Caranya Agar Lumpur Ogah Lengket Di Kolong Mobil Saat Off-Road

Nabiel Giebran El Rizani - Jumat, 28 Februari 2020 | 10:10 WIB

Ilustrasi mobil lewati medan off-road (Nabiel Giebran El Rizani - )

Kandungan minyak pada solar inilah yang membuat lumpur jadi ogah nempel.

“Memang waktu off-road kolong mobil tetap kotor dan penuh lumpur, tapi tidak melekat langsung pada sasis, jadi mudah dibersihkan,” ucap pria yang gemar menyalonkan kendaraan off-road-nya.

Caranya pun mudah menurut Vinan, yang penting dilakukan sebelum off-road.
Saat kolong mobil kita masih dalam kondisi bersih, lumuri dulu dengan solar sebelum lumpur.

“Saat kolong mobil masih bersih, semprotkan hampir seluruh bagian kolong dengan solar pakai alat sprayer.

(Baca Juga: Ini Akibat dari Pemakaian BBM di Atas Spesifikasi Pabrik)

Sprayer