Isuzu D-Max Ini Berhasil Diubah Jadi Lebih Racing, Cocok Gak?

Nabiel Giebran El Rizani - Sabtu, 28 Maret 2020 | 16:35 WIB

Modifikasi pikap Isuzu D-Max bergaya racing (Nabiel Giebran El Rizani - )

Aura racing makin terpancar berkat ubahan yang juga diberikan pada sektor kaki-kaki.

Dari shock breaker ganti Super-J kemudian dijahit dengan pelek Volk TE37 ukuran 18 inci.

(Baca Juga: Deteksi Kerusakan Mesin Mobil Hanya Dari Suara)

boxzaracing.com
Tampilan kabin pikap Isuzu D-Max bergaya racing

Bukan cuma tampang luar yang diubah racing, masuk ke kabin juga demikian.

Sepasang jok depan diganti dengan bucketseat lansiran Kirkey yang dibungkus warna ungu.

Kemudian setirnya juga ikut diganti dengan lansiran Vertex yang membuat kabin makin terasa racing.