Kenali Karakter Ban MT Alias Mud Terrain Untuk SUV

Nabiel Giebran El Rizani,Radityo Herdianto - Minggu, 10 Mei 2020 | 12:30 WIB

Ban MT (Nabiel Giebran El Rizani,Radityo Herdianto - )

Namun, ban MT memiliki konsekuensi luas kontak permukaan tapak ban terhadap permukaan jalan yang lebih kecil daripada ban jalan raya.

Dengan luas kontak yang lebih kecil, otomatis daya cengkeram tapak ban MT di permukaan jalan mulus lebih kecil.

Selain itu, konstruksi ban MT dirancang memiliki load index yang cukup berat dibandingkan dengan ban SUV jenis lain.

"Kontak tapak ban di jalan kasar berbeda dengan jalan mulus, ada beberapa titik tapak ban menerima beban yang lebih besar seperti menusuk, ban MT harus bisa menahan itu," terang Randy.