Mau Pasang Rooftop Tent Tipe Hard Shell? Berikut 5 Pilihan Terbaiknya

Rindra Pradipta - Rabu, 17 Juni 2020 | 14:30 WIB

Pilihan rooftop tent jenis hard shell (Rindra Pradipta - )

TEPUI HYBOX

Boleh dibilang, rooftop tent yang satu ini adalah tenda hybrid. Karena mengaplikasikan tenda sekaligus roof box atau cargo box.

Hardshell bagian belakangnya menggembung, dan memiliki kapasitas ruang 651 liter saat shell tertutup.

TEPUI HYBOX

Akses cargo box tadi cukup buka bagian belakang hardshell. Kalau mau dijadikan tenda, Tepui Hybox ini akan terbuka semua penutupnya ke atas.

Dalam membuat tenda ini, Tepui kerja sama dengan perusahaan Zippergimp. Agar lebih mudah melepas bahan fabric tenda. Saat tidak digunakan jadikan roof box deh. Harganya $2.999 atau sekitar Rp 42 jutaan.

Baca Juga: Mitsubishi New Triton Buat Camping Asyik, Off-road Juga Jago!