Ini Dia Pengaruh Penting Busi Terhadap Mesin Mobil

Nabiel Giebran El Rizani - Selasa, 5 Januari 2021 | 19:33 WIB

Ilustrasi busi mobil (Nabiel Giebran El Rizani - )

Pasalnya, Mesin "ngelitik" (knocking) atau terjadinya pembakaran yang tidak sempurna pada ruang bakar mesin merupakan efek yang kerap terjadi ketika busi mulai bermasalah.

Ini merupakan akibat langsung dari ketidakmampuan busi dalam memercikkan api.

Penyebabnya beragam, mulai dari memendeknya elektroda busi hingga tertutupnya elektroda busi akibat tumpukan karbon.