Jip.co.id - Lagi-lagi, menurut pakar soal listrik mobil yaitu Atek dari Galeri Alternator, untuk mobil off-road dan camper memang butuh suplai listrik banyak.
Karena kebutuhannya sangat beragam. Mulai dari winch yang menarik listrik sangat besar.
Juga perangkat lainnya yang biasa menempel dimobil selain winch. Seperti lampu sorot yang banyak, inverter untuk emnyuplai listrik peralatan elektronik camping dan lain-lainnya.
Baca Juga: Yuk Optimalkan Pengisian Alternator ke Aki, Ternyata Mudah Banget!
Itu kenapa menurut Atek arus menyempurnakan seluruh jalur listriknya.
“Apalagi kalau masih menggunakan alternator ampere kecil, harus minimalkan hambatan listrik,” jelasnya.
Ada 3 hal mudah yang harus diperhatikan sebelum kita upgrade kelistrikan jadi lebih besar.
Pertama, paling tidak menggunakan kabel minimal 30 mm NYAF.