Rahasia Pelek Kaleng Suzuki Jimny yang Dijual Di Indonesia

Nabiel Giebran El Rizani - Minggu, 17 Oktober 2021 | 15:50 WIB

Jimny Caribian (Nabiel Giebran El Rizani - )

 

Baca Juga: Arm Ball Joint Mobil Bermasalah, Perhatikan Tanda-tanda Ini

Pelek ini dipakai di Suzuki Jimny SJ410 dari 1993 sampai terakhir dijual di Indonesia pada 2007.

Pelek ini punya diameter 15 inci, lebar 5,5 inci, dan offset 10 mm.

Oh ya, pelek ketiga ini tidak melulu berbahan kaleng, beberapa edisi Jimny menggunakan varian berbahan alloy.