"Tapi lihatlah dari kepedulian dan kebersamaan yang ditunjukkan offroader di Sumatra Barat," tambahnya.
Baca Juga: IOF Pengda Jambi Adakan Halal Bihalal Offroader Bertemakan Outdoor
"Terima kasih atas semua atensi dan donasi yang diberikan kepada keluarga kami. Saya sangat terharu dan merasa semangat hidup lagi dengan apa yang diberikan rekan-rekan," ungkap Yasrul Abbas sembari matanya berkaca-kaca.
Yaps! Pengda IOF Sumbar memang bergerak cepat. Setiap bidang bekerja sesuai tugasnya.
Bidang Sosial punya tugas yang tak ringan.
"Ketika terjadi musibah dan bencana, harus cepat tanggap turun ke lokasi. Kami standby bersama tim Rescue," tegas Syafrizal Tojok dari Bidang Rescue didampingi Bendahara Alfis Primatra IOF Sumatra Barat.
Sumber: IOF.or.id