Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Buat yang Belum Tau, Apa Itu Pillow Ball?

Nabiel Giebran El Rizani - Senin, 27 Agustus 2018 | 20:45 WIB
Pillow ball
Pillow ball

Jip.co.id - Konstruksi yang dibuat oleh pabrik merupakan peranti terbaik dan paling aman untuk digunakan sehari-hari pada kendaraan Anda.

Akan tetapi ketika berbicara performa dan modifikasi itu lain cerita, semuanya dituntut memiliki kemampuan di atas rata-rata kompenen orisinal.

Mungkin kita sering mendengar istilah pillow ball, peranti ini digunakan sebagai sendi atau bushing.

Untuk kendaraan off-road, komponen ini akrab dengan bagian kaki-kaki, steering linkage dan suspensi.

Teerdapat beberapa jenis pillow ball yang beredar di pasaran, tapi yang paling lazim digunakan adalah model hein joint dan spherical bearing.

(BACA JUGA: Perhatikan Hal Yang Wajib Diganti Rutin di Jip Anda)

Model heim joint memiliki runah atau casing tersendiri, casing tersebut punya alur baut.

Sedangkan model spherical bearing ditawarkan tanpa rumah atau casing, alhasil pemasangannya harus membuat casing-nya terlebih dahulu.

Pillow ball sebenarnya bukan barang baru di dunia off-road atau modifikasi yang memang membutuhkan ketahanan suspensi.

Namun sayangnya untuk mendapatkan komponen ini bukan perkara mudah, bila tersedia dibanderol dengan harga fantastis.

Tak ada rotan akar pun jadi, pillow ball untuk keperluan industri bisa diaplikasi.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa