Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Bengkel Restorasi FJ Series Yang Terinspirasi Dari Sang Kakek

fab farman - Senin, 14 Agustus 2017 | 11:08 WIB
No caption
No credit
No caption

Namun, nenek saya yang paling sering mengemudikan dua FJ itu. Setiap minggu pasti melakukan road trip,” cerita Nelson.

Alhasil, Nelson dan saudaranya, Juan dan Anna pun sangat akrab dengan FJ40. “Setiap habis sekolah, saya sering ke rumah kakek, dan ikut merawat sang FJ.

Dari perbaikan ringan, membeli sparepart, semua saya lakukan, demi menjaga kondisi FJ selalu prima,” urai Nelson yang menjabat CEO FJ Company.

No caption
No credit
No caption
Parts
No caption
No credit
No caption
Nelson Calle
Restorasi Mesin

Setelah kakeknya meninggal, Nelson bersama saudara-saudaranya pun merestorasi FJ40 1982 itu, kembali ke kondisi layaknya baru.

“Ternyata hasilnya sangat memuaskan, sehingga Juan membayar hak saudara-saudaranya agar ia dapat membawa FJ tersebut ke rumahnya di Miami, Florida.”

Semenjak melakukan restorasi itu, Nelson pun kepincut, dan terus membangun beberapa FJ40 lagi, yang kemudian menjadi titik mulainya FJ Company.

Nelson yang juga hobi balap mobil, menjadi CEO, dan Juan yang memiliki usaha Internet menjadi Presiden di FJ Company.

Saking cintanya dengan FJ, Juan selalu mengantar anak-anaknya sekolah menggunakan FJ40, dan punya sebuah FJ43 yang disiapkan untuk off-road. Farman Fab

Editor : inne

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa