Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Freelock Hub Pneumatic

Kamis, 7 September 2017 | 12:54 WIB
No caption
No credit
No caption

JIP - Freelock hub bertugas menghubungkan dan memutuskan koneksi antara drivetrain ke roda depan pada jip 4x4.

Sehingga pada posisi 4x2, as roda depan dan juga kopel (depan) tidak ikut berputar. Dengan begitu, mesin lebih efisien pada mode 4x2,

lantaran mesin tidak ikut menggerakkan roda depan.

Semula freelock hub diaktifkan atau dinon-aktifkan secara manual. Namun proses tersebut dirasa merepotkan,

lantaran pengguna harus turun dari kendaraan dan memutar tuas, maka muncul inovasi yang menawarkan proses koneksi/diskonek yang lebih praktis.

Itulah freelock hub pneumatic alias freelock hub yang diaktifkan via tekanan udara.

No caption
No credit
No caption
Saat tuas tranfercase diposisikan pada 4H atau 4L, maka otomatis freelock hub akan mengunci as roda. Sebuah wujud fitur kenyamanan.
No caption
No credit
No caption
Saat tuas tranfercase diposisikan pada 4H atau 4L, maka otomatis freelock hub akan mengunci as roda. Sebuah wujud fitur kenyamanan.
No caption
No credit
No caption
Saat tuas tranfercase diposisikan pada 4H atau 4L, maka otomatis freelock hub akan mengunci as roda. Sebuah wujud fitur kenyamanan.

”Proses manual yang biasanya melibatkan olah tangan diganti dengan perangkat yang menggunakan tekanan udara,”

tutur Agus Rianto dari Agung Motor, Pondok Kelapa Jakarta Timur.

”Dalam proses tersebut, free lock hub pneumetic melibatkan beberapa komponen penting, yaitu sakelar,

silenoid, tabung resevoir udara, slang dan seal khusus, tentu tidak ketinggalan perangkat autolock,”

Editor : inne

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa