Konektor charger di tipe G hanya ada di depan, sementara yang ada di baris kedua dan ketiga hanya tersedia di tipe TRD Sportivo.
Pada sistem hiburan, tipe G hanya diberi 6 speaker, sedangkan varian tertinggi punya 8 speaker.
(BACA JUGA: Bangun Mobil Off-road Yang Ogah Repot)
Lingkar kemudi tipe G juga tidak ada tombol telefoni di sisi kanannya.
MID tipe G sebenarnya masih manfaatkan LCD hanya tidak berwarna layaknya tipe TRD Sportivo.
Sementara jika bicara fitur safety, keduanya masih sama lengkap, seperti 6 airbag, VSC, HSA, seatbelt 3 titik serta headrest untuk semua penumpang sampai seatbelt warning.
Editor | : | Indra Aditya |
Sumber | : | GridOto.com |
KOMENTAR