Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Cara Tingkatkan Performa Mesin Diesel Dengan Mudah

Dwi Wahyu R. - Selasa, 28 November 2017 | 20:13 WIB
Hasil dyno Tuning ECU Diesel
Hasil dyno Tuning ECU Diesel

Saringan Udara Hambatan Rendah

Saringan udara turut memberi andil bagi upgrade performa mesin diesel.

Dengan hambatan lebih rendah, maka aliran udara ke ruang bakar akan semakin lancar.

Debit udara pun bertambah dan campuran gas semakin padat. Dampaknya, tenaga pun meningkat.

(BACA JUGA: Cara Hilangkan Jelaga Asap Diesel Di Ujung Bumper Belakang)

Downpipe

Kendati tidak signifikan, namun gas buang juga memberi pengaruh pada peningkatan performa mesin diesel.

Jika tidak ingin bergeser jauh dari karakter mesin standar, langkah yang bisa dilakukan adalah melakukan penggantian downpipe.

Downpipe yang bagus membuat aliran gas buang lebih lancar.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa