Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Si Seksi Scrambler Warna Merah Yang Langka

Indra Aditya - Jumat, 19 Januari 2018 | 16:21 WIB
Populasi Jeep Scrambler ini memang langka
Populasi Jeep Scrambler ini memang langka

Interior red garnet merupakan salah satu warna paling langka pada keluarga traditional Jeep
Interior red garnet merupakan salah satu warna paling langka pada keluarga traditional Jeep

Komponen satu ini didapat di Amerika, dari hasil perburuan melalui dunia maya.

Lapisan krom menjadi lambang kemewahan dan keeksotisan kendaraan di era 1980-an.

Semakin banyak bagian kendaraan yang dilapis krom, semakin tinggi pula gradenya.

Grill dan bumper berlapis krom menunjukkan grade Roxanne.

Softtop lansiran Witco yang lagi-lagi merupakan barang langka menjadi pelindung kabin.

(BACA JUGA: Mitsubishi Pajero Sport Coupe, Yes Or No?)

Jeep langka dan memiliki bentuk tubuh menawan
Jeep langka dan memiliki bentuk tubuh menawan

Tak hanya lembaran kain kanvasnya saja, namun kerangka softtop orisinal pun berhasil diboyong ke Indonesia.

Pelek L-Star 8 inci khas CJ-8 menjadi pelek standar bagi jip ini.

Pelek kaleng super langka ini dipadu dengan ban BFGoodrich All-Terrain, tak hanya mengentalkan aura Amerika pada jip ini.

Jeep menyebutnya red garnet untuk warna pada interior CJ-8 ini.

Dasbor, karpet hingga jok dilabur warna merah.

(BACA JUGA: Keren Juga Nih! Mazda CX-5 Lawas Begaya Rally Look)

Cita-cita memberi nama Roxanne pada tunggangan kesayangan terkabul
Cita-cita memberi nama Roxanne pada tunggangan kesayangan terkabul

Sayangnya Arif gagal mendapat pelapis jok orisinal, sehingga ia harus rela menggunakan bahan jok sintetik dari pasar lokal Indonesia.

Interior red garnet merupakan salah satu warna paling langka pada keluarga traditional Jeep dan kini menjadi perburuan pada kolektor.

Editor : Indra Aditya

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa