Jip.co.id-Taruhan, Anda pasti tidak tahu mobil apa yang ada di foto ini.
Kasih bocoran sedikit deh, ini adalah cikal bakal truk legendaris dari Jerman.
Masih belum tahu juga dan menyerah?
Yang ada di foto ini adalah Unimog Prototype 1 yang sedang menjalani test drive perdana di sebuah hutan di Jerman pada 9 Oktober 1946.
Yang berada di belakang kemudi adalah Heinrich Rößler, Chief Designer Unimog.
(BACA JUGA: Arti Nama Daihatsu Taft, Yang Belum Tahu Masuk)
Heinrich Rößler mengemudikan Unimog Prototype 1 yang belum dipasang bodi dan mengangkut sejumlah batang pohon.
Saat menguji Unimog Prototype 1, Heinrich Rößler ditemani oleh Hans Zabel.
Hans Zabel ini juga orang penting buat Unimog.
Editor | : | Dwi Wahyu R. |
KOMENTAR