Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Suzuki Jimny Satu Kali Modif, Dua Aliran Terlampaui

Indra Aditya - Rabu, 28 Februari 2018 | 15:50 WIB
Stockman lebih indentik dengan mobil pekerja
Stockman lebih indentik dengan mobil pekerja

Interior tetap standar
Interior tetap standar

Kalau Jimny Stockman yang ada di Australia pada umumnya memakai plat besi, maka Jeffry lebih memilih bahan kayu.

“Kesannya lebih tradisional,” kekeh pria ini.

Ketika ditanya pilih ute apa stockman, Jeffry dengan enteng menjawab.

“Kalau mau jadi stockman tinggal ganti ban kasar,” celotehnya lagi.

Mesin F10A dibikin serapi mungkin. “Jadi kalau ada kumpul-kumpul tidak terlalu malu-maluin” celetuk Jeffry.

(BACA JUGA: Benda Ini Tetap Ada Di Kabin Ranpur Kopassus, Apa Itu?)

Kalau mau jadi stockman tinggal ganti ban kasar
Kalau mau jadi stockman tinggal ganti ban kasar

Rangka bak di custom menyesuaikan keinginan Jeffry, karena harus di kombinasi dengan pintu bak kayu.

Tidak terlalu jauh berbeda dari kabin SJ410 LWB pada umumnya.

Karena jok masih menggunakan bawaan Jimny Long.

Hanya ruang kabin menyusut karena harus di potong untuk bikin pikap.

Editor : Indra Aditya

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa