Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Pilih Pakai Octane Booster Atau Bensin Beroktan Tinggi?

Indra Aditya - Senin, 16 April 2018 | 17:31 WIB
Foto ilustrasi Pengisian Bahan Bakar di SPBU
Foto ilustrasi Pengisian Bahan Bakar di SPBU

JIP.CO.ID – Untuk meningkatkan oktan, mencampur octane booster dengan bahan bakar bisa menjadi alternatif.

Umumnya octane booster berbentuk tablet atau cairan yang penggunaannya dicampur dengan bahan bakar di dalam tangki mobil.

Untuk mencampurkannya ada takaran yang tercantum dalam label produk octane booster.

Namun, apakah menggunakan bahan bakar oktan rendah ditambah octane booster lebih murah daripada memakai bensin beroktan tinggi?

Yuk, kita hitung sama-sama dalam sebuah simulasi perhitungan di atas kertas yang sederhana.

(BACA JUGA: Ganti Lampu Mazda CX-5 Lama Jadi Versi Facelift, Modalnya Rp 7 Jutaan!)

Foto ilustrasi octane booster
Foto ilustrasi octane booster

Dalam simulasi perhitungan ini akan dibandingkan biaya beli bahan bakar Premium yang memiliki RON (Research Octane Number) 88 dan ditambah octane booster dengan biaya beli Pertamina Pertalite RON 90.

Harga bahan bakar Premium Rp 6.550/liter sedang harga Pertalite Rp 7.600/liter (Harga per Maret 2018 di Jakarta).

Untuk contoh octane booster-nya dipilih merek STP berukuran 155 ml dengan harga Rp 50.000.

Editor : Indra Aditya
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa