Jip.co.id - Salah satu keunggulan Nissan Terra yakni soal Noise, Vibration and Harshness (NVH).
Dari yang kami rasakan, mobil ini cukup kedap baik saat mesin idle maupun ketika mobil sedang melaju dengan kecepatan sekitar 80 km/jam.
Ternyata ada tiga faktor pendukung yang membuat mobil ini lebih kedap dibanding para rival.
Pertama, peredam di bagian firewall saja disematkan 3 layer untuk mereduksi suara mesin ke kabin.
(BACA JUGA: Cara Deteksi Kerusakan Mobil dari Getaran Setir)
Dan faktor ketiga yang membuat mobil ini jadi kedap yakni penggunaan acoustic glass di seluruh bagian kaca mobil.
Dari yang kami rasakan, memang kekedapan kabin Terra begitu terasa terutama ketika sedang melaju di jalan bebas hambatan.
Editor | : | Nabiel Giebran El Rizani |
Sumber | : | GridOto.com |
KOMENTAR