Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Begini Cara Deteksi Keausan Kampas Rem Mobil Matic, Penting!

Nabiel Giebran - Kamis, 10 Agustus 2023 | 14:02 WIB
Kampas Rem mobil
Kampas Rem mobil

5. Lihat Volume Minyak Rem

Indikator lain adalah dengan melihat volume minyak rem di tabung resevoir.

Bila cairan minyak rem turun, berarti kampas rem sudah mulai tipis.

Baca Juga: Udah Ngerti Belum Gimana Harusnya Cek Dan Tambah Air Radiator Mobil?

6. Intip Ketebalan Kampas Rem

Buka roda dan intip ketebalan kampas rem. Bila kampas sudah tipis atau bahkan sudah tinggal bagian besinya saja, segera ganti.

Posted : Kamis, 10 Agustus 2023 | 14:02 WIB| Last updated : Kamis, 10 Agustus 2023 | 14:02 WIB

Editor : Nabiel Giebran

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa