Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ini Dia Perjalanan Dari Mercedes-Benz G-Class

Nabiel Giebran El Rizani - Senin, 5 November 2018 | 19:00 WIB
Mercedes-Benz G-Class 2018
Daimler AG - Global Communicatio
Mercedes-Benz G-Class 2018

Jip.co.id - Cerita Mercedes-Benz G-Class berawal pada 1972 ketika Daimler-Benz AG dan Steyr-Daimler-Puch sepakat bekerja sama membuat sebuah mobil off-road tangguh.

Mercedes-Benz G-Class generasi pertama (W 463) pertama meluncur pada 1979.

Ia tersedia dalam opsi short wheelbase Cabriolet dan long wheelbase Cabriolet dan Station Wagon dengan 4 pilihan mesin bertenaga 72 dk sampai 156 dk.

Salah satu momen yang membuat Mercedes-Benz G-Class terkenal adalah ketika ia dijadikan kendaraan Paus John Paul II pada 1980-an.

(BACA JUGA: Mercedes-Benz X-Class Ini Dimodifikasi Khusus Untuk Berburu)

Mercedes-Benz 230 G yang dijuluki "Popemobile" ini dibekali bodi transparan.

Ketika perayaan ulang tahun ke-25 Mercedes-Benz G-Class diperkenalkan Mercedes-AMG G 55 AMG Kompressor.

Mobil ini dibekali mesin 8 silinder bertenaga 476 dk dan torsi 700 Nm.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa