Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Harga Terkini SUV Hyundai Terbaru di Bulan Januari 2020

Nabiel Giebran El Rizani - Selasa, 7 Januari 2020 | 07:45 WIB
Hyundai Tucson XG CRDi
Rianto Prasetyo
Hyundai Tucson XG CRDi

Jip.co.id - PT Hyundai Mobil Indonesia (HMI) memiliki sejumlah SUV jagoan di Indonesia.

Di segmen Big SUV mereka memiliki Hyundai Santa Fe.

Hyundai Santa Fe di Indonesia tersedia dalam dua pilihan mesin.

Ada Hyundai Santa Fe dengan mesin diesel 4-silinder 2.199 cc CRDi turbocharger (e-VGT) dan mesin bensin Theta II 4 silinder 2.359 cc MPI (Multi Point Injection) D-CVVT (Dual Continuous Variable Valve Timing).

(Baca Juga: Hyundai Santa Fe, Toyota Fortuner, atau Mitsubishi Pajero Sport 2013?)

Untuk segmen Medium SUV mereka memiliki Hyundai Tucson.

Hyundai Tucson ini juga tersedia dalam pilihan mesin bensin dan diesel.

Sementara itu Hyundai Kona merupakan jagoan terbaru yang berlaga di segmen Compact SUV.

Berikut harga SUV Hyundai terbaru di Indonesia.

Ini harga on-the road DKI Jakarta yang diunduh dari hyundaimobil.co.id pada 7 Januari 2020.

Hyundai Kona
Hyundai Kona

Hyundai Kona

Hyundai Kona Kona 2.0 Rp 363.900.000.

Hyundai Tucson XG
RR Aveline
Hyundai Tucson XG

Hyundai Tucson

Hyundai Tucson GLS Rp 399.000.000.

Hyundai Tucson XG Rp 430.000.000.

Hyundai Tucson XG CRDi Rp 477.000.000.

Hyundai Santa Fe XG
Dwi Wahyu R./GridOto.com
Hyundai Santa Fe XG

Hyundai Santa Fe

Hyundai Santa Fe GLS Bensin Rp 526.000.000.

Hyundai Santa Fe GLS CRDi Rp 574.000.000.

Hyundai Santa Fe XG Bensin Rp 547.000.000.

Hyundai Santa Fe XG CRDi Rp 594.000.000.

Grand Hyundai Santa Fe CRDi Rp 643.000.000.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa