Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ini Dia Daftar Harga Sparepart Fast Moving Ford Everest

Nabiel Giebran El Rizani,Harun Rasyid - Selasa, 26 Mei 2020 | 10:30 WIB
Ford Everest generasi kedua
Pinoyautoblog.com
Ford Everest generasi kedua

Jip.co.id - Ketika kita ingin membeli Ford Everest bekas, selain harus mengetahui biaya perawatannya dan penyakitnya, kita harus tahu juga berapa kisaran harga komponen fast moving-nya.

Sebab komponen fast moving adalah part yang paling cepat masa lifetime-nya dan sering diganti seiring pemakaian maupun perawatan kendaraan.

Dalam perawatan Ford Everest generasi kedua lansiran tahun 2007 - 2014, Mintra, Penjual suku cadang Ford di Perdana Jaya Motor di Depok mengatakan, stok sparepart original Ford masih tersedia.

"Untuk suku cadang originalnya sih tetap ada stoknya. Harga fast moving ori Ford juga gak tinggi-tinggi amat," sebut Mintra, Minggu (3/5/2020).

Baca Juga: Ngoprek Santuy di Rumah, Ini Dia Cara Gampang Untuk Cek Voltase Aki

Menurutnya, untuk penggunaan Ford Everest gen 2 sebaiknya pemiliknya memakai sparepart genuine.

"Fast moving yang paling sering diganti itu filter oli. Kalau pakai yang selain ori pasti masa pakainya cuma sebentar, kalau ori bertahan lebih lama pastinya. Jadi buat Everest yang gen 2 sebaiknya sih pakai yang ori karena usia tahun mobilnya lebih dari 5 tahun," jelas Mintra.

 

Perdana Jaya Motor, toko onderdil Ford
GridOto.com/Harun Rasyid
Perdana Jaya Motor, toko onderdil Ford

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa