Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Punya Dana Rp 100 Juta Pilih Mana Nissan X-Trail, Honda CR-V, atau Daihatsu Terios?

Nabiel Giebran El Rizani - Jumat, 29 Mei 2020 | 08:00 WIB
Honda CR-V generasi kedua
ryan/gridoto.com
Honda CR-V generasi kedua

2. Nissan X-Trail Generasi Pertama (2003-2008)

Nissan X-Trail generasi pertama
X-Trail Club Indonesia
Nissan X-Trail generasi pertama

 

Mobil ini tentu saja jadi pesaing langsung dari Honda CR-V generasi kedua yang sebelumnya kami rekomendasikan.

(Baca Juga: Sambil Mengasah Insting, Rasakan Getaran Bisa Deteksi Kerusakan Pada Bagian Ini)

Jika dibanding CR-V, X-Trail memiliki keunggulan pada kenyamanan berkendara dan ruang yang sedikit lebih besar di dalam kabin.

X-Trail juga dibekali dengan dua pilihan mesin, QR20DE yang berkapasitas 2.000 cc dan QR25DE dengan 2.500 cc-nya.

Kami merekomendasikan varian mesin 2.000 cc karena lebih cocok untuk kondisi stop & go di Indonesia yang memiliki konsumsi bahan bakar serupa dengan CR-V, 1:9.

Untuk urusan harga pun mobil ini dibanderol serupa dengan pesaingnya, di kisaran Rp 70-90 juta di salah satu situs jual beli online.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa