Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Toyota Resmi Luncurkan Hilux Baru, Tampil Lebih Segar dan Fitur Baru

Rindra Pradipta - Kamis, 27 Agustus 2020 | 18:45 WIB
Toyota Hilux facelift kini terasa lebih nyaman
Toyota Indonesia
Toyota Hilux facelift kini terasa lebih nyaman

Baca Juga: Toyota Hilux Tambah Ganteng Pakai Gaya ala Rouge Australia

Fitur yang disematkan berupa Vehicle Stability ControlHill Assist ControlTrailer Sway Control, dan Emergency Brake Signal sebagai fitur safety.

Toyota New Hilux resmi diluncurkan untuk pasar Indonesia, Kamis (27/8/2020).
Dok. TAM
Toyota New Hilux resmi diluncurkan untuk pasar Indonesia, Kamis (27/8/2020).

Sementara untuk kemampuan off-road. Hilux tetap mengadopsi differential locker di gardan belakang. Juga penyempurnaan pada set up suspensi agar lebih nyaman di medan off-road.

Di bagian interior, penyegaran langsung terdeteksi pada desain head unit, menggunakan monitor 7 inchi yang bisa memainkan DVD, radio, USB, AUX-IN, dan Bluetooth.

Nah, kalau tertarik dengan Hilux baru. Berikut list harganya.

HILUX SINGLE CABIN 2.0 M/T Rp 241.700.000
HILUX SINGLE CABIN 2.4 DSL M/T Rp 259.050.000
HILUX SINGLE CABIN 2.4 DSL 4x4 M/T Rp 349.350.000
HILUX DOUBLE CABIN 2.4 E (4X4) DSL M/T Rp 429.750.000
HILUX DOUBLE CABIN 2.4 G (4X4) DSL M/T Rp 454.550.000
HILUX DOUBLE CABIN 2.4 V (4x4) DSL A/T Rp 492.800.000

 

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa