Hingga tahun 2015, Ford Everest tersedia dalam 4 varian yaitu, XLT 4x2 A/T, XLT 4x2 M/T, LTD (Limited) 4x2 A/T, dan 10-S 4x4 M/T dengan harga saat itu di angka Rp 350 jutaan.
Sementara untuk Everest terakhir (2016), tersedia 2 varian, Trend danTitanium sebagai varian paling lengkap.
Baca Juga: Sebuah SUV Harus Tahu Cara Untuk Melewati Banjir, Jangan Asal!
Mesin ‘badak’ alias tahan banting, juga menjadi ciri khas Everest semua generasi.
Untuk model 2012-2015 menggunakan mesin diesel 4 silinder 2.500 cc.
Mesin ini dilengkapi injeksi solar langsung, yang disebut TDCi dan variable geometry turbo (VGT).
Berbeda dengan generasi pendahulunya yang punya mesin 2.500 cc dan turbo intercooler tanpa VGT (2003-2011).
Editor | : | Nabiel Giebran El Rizani |
KOMENTAR