Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kalau Yang Belum Tau, Ini Caranya Nyemprot Air Flow Meter

Nabiel Giebran El Rizani - Rabu, 30 Desember 2020 | 20:45 WIB
Air Flow Meter
Dipo
Air Flow Meter

Jip.co.id - AFM atau yang disebut dengan Air Flow Meter merupakan komponen yang mempunyai fungsi untuk mengukur dan mengalirkan udara ke bagian mesin mobil.

Bila sensor ini kotor akibat debu, uap oli atau kotoran lainnya, proses pembacaan jumlah udara menjadi tidak optimal.

Untuk membersihkan Air Flow Meter (AFM) ini ternyata cukup mudah.

Berikut cara-cara membersihkan AFM;

Baca Juga: Hyundai Palisade Tampil Makin Kece Dengan Body Kit Satu Ini

Pertama, lepaskan terlebih dahulu Air Flow Meter, umumnya bisa menggunakan obeng minus.

"Pada mobil-mobil BMW caranya buka baut bagian bawah Air Flow Meter," jelas Afon, pemilik bengkel Kurnia Jaya Abadi, Fatmawati, Jakarta Selatan.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa