Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Harga Terkini Nissan X-Trail di Indonesia Februari 2021, SUV Ganteng yang Makin Pintar

Nabiel Giebran El Rizani - Selasa, 16 Februari 2021 | 10:40 WIB
Nissan X-Trail 2.5 VL
Rizki
Nissan X-Trail 2.5 VL

Jip.co.id - Nissan X-Trail sekarang sudah dilengkapi beragam teknologi dari Nissan Intelligent Mobility (NIM).

Nissan X-Trail hanya punya 1 pilihan mesin yaitu bensin.

Untuk transmisinya juga hanya ada CVT.

Nissan X-Trail yang baru ini hanya memiliki 1 varian yaitu VL.

Baca Juga: Aspal Bisa Meredam Bising Mesin Diesel, Apa Bisa?

Berikut harga Nissan X-Trail terbaru di DKI Jakarta yang diambil dari www.nissan.co.id pada 16 Februari 2021.

Nissan X-Trail 2.5 VL Rp 549.750.000

Nissan X-Trail Berhasil Diubah Jadi Lebih Elegan, Cocok Nih Buat Mejeng

Modifikasi Nissan X-Trail hasil garapan M'z Speed
mzspeed.co.jp
Modifikasi Nissan X-Trail hasil garapan M'z Speed

Jip.co.id - Nissan X-Trail merupakan salah satu SUV dengan desain yang simpel tapi tetap enak dilihat.

Akan tetapi tampilannya bisa jadi lebih elegan dengan sentuhan modifikasi, seperti Nissan X-Trail hitam ini.

Modifikasi Nissan X-Trail satu ini adalah hasil garapan bengkel modifikasi Jepang, M'z Speed.

Tampilan luar X-Trail ini jauh lebih elegan dengan menggunakan instrumen body kit.

Baca Juga: Agar Hemat Bahan Bakar, Bisa Dimulai Dari 3 Hal Berikut

Mulai dari depan ada bumper baru yang terlihat lebih modern dengan sisipan LED di sudutnya.

Desain bumper yang tampak seperti ada skid plate yang menambah kesan gagah pada Nissan X-Trail ini.

Pelek pakai ring 20 inci
mzspeed.co.jp
Pelek pakai ring 20 inci

Tampilan depan makin ganteng dengan mempertahakan bentuk gril V-Motion yang dibungkus warna emas.

Bergeser ke bagian samping ada side skirts minimalis dan spion baru.

Baca Juga: Lakukan Hal Ini Bila Kopling Mobil Manual Rusak, Khusus Darurat!

Sementara di belakang juga tidak kalah ganteng dengan bentuk bumper belakang yang bergaya lebih sporti.

Di bumper belakang ini juga tertanam double muffler di sudut kanan dan kiri.

Beranjak ke sektor kaki-kaki, tongkrongan Nissan X-Trail ini dibuat lebih ceper berkat suspensi lansiran Downsus.

Tak lupa pelek juga diganti lansiran Julia Dragon Claw ring 20 inci yang terlihat senada dengan tampilan bodi. Pelek tersebut dibungkus ban 245/40 R20.

 

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa