Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Rawat Sabuk Pengaman Supaya Safety Tetap Terjaga

Nabiel Giebran El Rizani - Sabtu, 24 April 2021 | 20:30 WIB
Meski off-road tak memerlukan kecepatan tinggi, resiko tetap ada
Meski off-road tak memerlukan kecepatan tinggi, resiko tetap ada

Jip.co.id - Saat off-road, fungsi sabuk pengaman menjadi sangat krusial untuk menjaga tubuh Anda saat terjadi kecelakaan atau benturan.

Meski off-road tak memerlukan kecepatan tinggi, resiko kecelakaan dan terluka serius tetap tinggi.

Namun yang perlu diperhatikan, saat off-road, sabuk pengaman rentan jadi kotor dan rusak, lantaran kondisi kabin yang terbuka.

Saat speed off-road misalnya, desain jip tubular yang tak menggunakan kaca membuat air, debu dan tanah kerap masuk ke kabin.

Sementara saat off-road ekspedisi atau adventure, tak jarang air dan lumpur masuk ke kabin.

Baca Juga: Mau Pasang Ban MT Alias Mud Terrain Untuk SUV? Kenali Dulu Karakternya

Sabuk pengaman kompetisi punya expired date
Sabuk pengaman kompetisi punya expired date

 

Sabuk pengaman umumnya terbuat dari bahan fabric.

Oleh karena itu, untuk membersihkannya para pemilik jip atau SUV 4x4 bisa menggunakan cairan khusus pembersih jok dari bahan fabric.

Bila bagian buckle atau gesper sudah bersih, kita lanjut ke beberapa komponen logam di sabuk pengaman.

Seperti bagian kunci, maupun pengaitnya (latch), pada bagian ini noda yang kerap muncul adalah karat.

Anda cukup mengelapnya dengan kapas yang sudah dibasahi dengan alkohol.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa