Keenam cek handbrake dari kabin, angkat tuas perlahan hingga tiga hitungan gigi stoper tuas handbrake lalu hidupkan mesin mobil.
Coba jalankan dengan gigi satu dengan melepas kopling perlahan, jika terasa bagian buritan mobil menekan ke bawah berarti rem sudah menggigit dengan baik.
Baca Juga: Melewati Tanjakan yang Tepat dan Aman Pakai Mobil Manual dan Matik
Setelah itu coba matikan mesin lalu dorong sekuatnya harusnya mobil tidak bergerak.
Yang terakhir release handbrake dan dorong Jimny Anda seharusnya mudah bergerak.
Jika dirasa masih kurang maksimal bisa diulangi lagi langkah poin 4,5, dan 6.
Editor | : | Nabiel Giebran El Rizani |
KOMENTAR