Tentunya dengan Suzuki Jimny yang dahulunya dipakai adventure offroad tersebut.
Tapi sudah dikonsepkan untuk dua habitat. Jadi Dede tidak banyak melakukan ubahan, terutama dibagian bodi.
Baca Juga: Sempurnakan Tenaga Suzuki Jimny Wide Tanpa Harus Merogoh Kocek Dalam
Jadi saat sudah gatel turun speed off-road, Dede cukup melepas alat recovery dan mengganti suspensinya agar mendukung di medan speed offroad.
Nah seperti apa ubahan yang dilakukan? Simak dalam video JIP TV ini ya.
Editor | : | Nabiel Giebran El Rizani |
KOMENTAR