Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Off-roader Harus Tahu! Begini Caranya Tingkatkan Tenaga Winch (Part 2)

Rindra Pradipta - Selasa, 7 September 2021 | 19:55 WIB
Event MEX 2021
Event MEX 2021

Jip.co.id - Artikel sebelumnya JIP sudah bahas tahapan awal untuk meningkatkan tenaga winch.

Dengan mengambil contoh kasus pada winch Warn 8274.

Karena winch tipe ini paling sering digunakan para offroader untuk offroad ekstrem.

Baca Juga: Off-roader Harus Tahu! Begini Caranya Tingkatkan Tenaga Winch (Part 1)

Pada dasarnya semua winch sengaja dirancang sedemikian rupa untuk bekerja berat.

Namun setiap pabrikan mempunyai ukuran, kemampuan serta karakter winch masing-masing.

Ada beberapa hal tahapan yang dapat dilakukan pada winch 8274 ini agar lebih optimal.

Sebelumnya kita sudah bahas pada tahap pengantar listriknya. Nah, tahapan selanjutnya kita masuk ke Stage 2.

Stage 2

Pada tahap ini mulai menyentuh performa winch. Tenaga winch dimaksimalkan dengan mengganti motor.

Motor standarnya (4.6 hp) ditukar dengan yang berdaya lebih besar yaitu 6 hp.

Motor winch berdaya besar akan lebih efisien menggunakan listrik.

Baca Juga: Utilitas Pasang Winch, Rumus Jitu Agar Performanya Tetap Optimal

Tubular Custom Lampung, winch Gigglepin 4x4
Tubular Custom Lampung, winch Gigglepin 4x4

Namun perlu diingat tenaga motor winch yang besar mempengaruhi kinerja gear shaft winch.

Makanya gear shaft pun harus diganti dengan yang punya daya lebih kuat.

Salah satunya bisa beli gear shaft milik winch Gigglepin 4x4, atau custom dengan bahan lebih heavy duty.

 

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa