Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Fitur Anyar Daihatsu Terios Terbaru, Bikin Irit, Cocok Buat Harian!

Rindra Pradipta - Jumat, 17 September 2021 | 19:30 WIB
Daihatsu Terios IDS baru saja diresmikan
Daihatsu Terios IDS baru saja diresmikan

Jip.co.id - PT Astra Daihatsu Motor (ADM) memperbarui Daihatsu Terios dengan penambahan beberapa fitur baru atau Product Improvement (PI) pada Jumat sore (16/9).

Salah satu fitur baru Terios yang digadangkan oleh Daihatsu adalah Fitur Eco Idle.

Fitur Eco Idle di Daihatsu Terios ini kalau di pabrikan lain disebut Auto Start/Stop, Idle Stop and Go atau Idle Stop System yang disingkat IDS.

Itu kenapa Low SUV ini kini mendapat sebutan Daihatsu Terios IDS.

Fitur ECO Idle ini bertugas untuk menghemat konsumsi BBM Daihatsu Terios.

Caranya dengan mematikan mesin secara otomatis ketika Daihatsu Terios dalam keadaan stasioner atau idle.

Baca Juga: Mesin Diesel Terjangkit Masuk Angin, Ini Cara Deteksinya

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa