Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mercedes-AMG G63 Tampil Lebih Segar, Berkelir BIru Plus Pasang Pelek Besar

GBRN,Luthfi Abdul Aziz - Selasa, 8 Maret 2022 | 18:30 WIB
Modifikasi Mercedes-AMG G63 tampil eye catching hasil garapan Mansory, Jerman
Autoevolution
Modifikasi Mercedes-AMG G63 tampil eye catching hasil garapan Mansory, Jerman

Jip.co.id - Mercedes-AMG G63 adalah sebuah kendaraan 4x4 dengan performa luar biasa.

Tapi lain cerita dengan visual Mercedes-AMG G63 ini, yang justru pilih tampilan atraktif dengan kemasan bodi modis dan eye-catching.

Lagi-lagi tuner kondang asal Jerman, Mansory yang menjadi dalang di balik modifikasi Mercedes-AMG G63 berlabel China Blue ini.

Baca Juga: Pakai Alat Ini, Untuk Tahu Kesehatan Aki Mobil yang Lebih Pasti

Tampilan depan modifikasi Mercedes-AMG G63 hasil garapan Mansory
Autoevolution
Tampilan depan modifikasi Mercedes-AMG G63 hasil garapan Mansory

Seperti julukannya, estetika SUV performa tinggi ini dibikin lebih segar dengan warna biru muda yang mendominasi seluruh bodi.

Meski dilabur warna lebih kalem, tapi kesan sangar yang dibawa G63 ini tetap kental terasa berkat pasokan wide body serat karbon.

Misalnya pada area fascia, desain bumper dikemas lebih tegas mengasup intake udara besar plus foglamp serta sisipan lips spoiler.

 

Modifikasi Mercedes-AMG G63 tampil eye catching hasil garapan Mansory, Jerman
Autoevolution
Modifikasi Mercedes-AMG G63 tampil eye catching hasil garapan Mansory, Jerman

Ubahan lain terletak pada gril vertikal berlogo Mansory dan kap mesin warna hitam ditambahkan hood scoop yang terlihat kontras.

Editor : GBRN
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa