Lebih lanjut, kualitas oli mesin yang menurun cenderung menimbulkan partikel air dari kondensasi.
Sebab aditif dari oli mesin yang sudah hilang tidak bisa mencegah terjadinya pembentukan partikel air.
"Material logam komponen di dalam mesin akan mengalami korosi," tegas Jehan.
Editor | : | GBRN |
Sumber | : | GridOto.com |
KOMENTAR