Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Beberapa Pilihan SUV Bekas di Bawah Rp 100 Jutaan, Ada Merek Jepang Sampai Amerika

GBRN - Senin, 27 Juni 2022 | 11:45 WIB
Ilustrasi Nissan X-Trail
Dok. Otomotif Group
Ilustrasi Nissan X-Trail

Belakangan hadir juga model 2.000 cc yang tersedia dalam transmisi manual.

X-Trail T30 saat dihargai dengan harga yang bersahabat, yaitu sekitar Rp 70 jutaan sampai Rp 90 jutaan untuk tahun 2005-2007.

Ford Escape

ilustrasi Ford Escape
ilustrasi Ford Escape

Baca Juga: Beli SUV Bekas Kilometer Rendah, Periksa Odometer Agar Tidak Tertipu

Ford Escape hadir pertama kali di Indonesia sekitar tahun 2002.

Waktu itu mobil ini diimpor langsung oleh PT Ford Motor Indonesia dari Filipina.

Ford Escape merupakan SUV yang mementingkan fungsionalitas dan kenyamanan tinggi.

Makanya sampai tahun 2019 Ford Escape masih terbilang bandel serta layak dipakai.

Ford Escape punya banyak pilihan tipe mesin, mulai dari 2.000 cc, 2.300 cc, 3.000 cc.

Sementara transmisinya ada manual 5-percepatan dan otomatis 4-percepatan.

Urusan harga, Escape punya banderol yang bersahabat, sebab rata-rata sudah di bawah Rp 100 jutaan untuk tahun 2004-2006.

Editor : GBRN

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa