Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Restorasi Land Rover Defender, Tampilan Retro tapi Part Kekinian

GBRN - Senin, 14 November 2022 | 16:30 WIB
Restorasi modifikasi Land Rover Defender karya Legacy Overland
Formacar
Restorasi modifikasi Land Rover Defender karya Legacy Overland

Tampilan belakang restorasi modifikasi Land Rover Defender karya Legacy Overland
Formacar
Tampilan belakang restorasi modifikasi Land Rover Defender karya Legacy Overland

Meskipun dari luar aura klasik dan gagah, masuk ke kabin akan ditawarkan nuansa lebih mewah.

Ornamen kabin seperti jok dan konsol tengah dilapisi kulit pola wajik berwarna putih ​​dengan kombinasi akseh hijau.

Kabin Land Rover Defender dilapisi kulit pola wajik berwarna putih ​​dengan kombinasi akseh hijau
Formacar
Kabin Land Rover Defender dilapisi kulit pola wajik berwarna putih ​​dengan kombinasi akseh hijau
 
 

Lapisan kulit tersebut juga melapisi bagian atas dan bawah dasbor, dan juga door trim.

Defender ini juga dibekali head unit baru, HVAC, kamera mundur, sistem navigasi dan pintu sudah menggunakan power window.

Dari dapur pacu, SUV klasik masih menggendong mesin diesel 4 silinder 2.500cc yang sudah diupgrade jadi bertenaga 108 dk.

Editor : GBRN

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa