Terlebih jika Anda kerap melintas di area yang penuh kemacetan sehingga membuat kinerja transmisi lebih berat.
Gejala perpindahan gigi matik yang lamban dan cenderung kasar.
Karena perpindahan gigi lamban, berimbas pada menurunnya tenaga mobil.
Jadi lebih baik dirawat terlebih dahulu, ketimbang sudah rusak.
Tuas Pengunci Transmisi Matik Ditekan Setiap Berpindah Gigi, Perlukah?
Jip.co.id - Transmisi otomatis memberikan kenyamanan lebih bagi pemilik mobil saat sedang mengemudi, terutama di jalanan yang cukup padat.
Karena kepraktisan pemakaiannya, ada hal kecil yang luput dari perhatian, yaitu adalah tuas pengunci transmisi pada model transmisi otomatis selain bridge.
Tuas tersebut ditekan setiap perpindahan gigi misalkan dari N ke D.
Namun, apakah perlu selalu ditekan setiap perpindahan transmisi?
(Baca Juga: Chevrolet Trailblazer Berhasil Diubah Jadi Lebih Gagah, Makin Jatuh Cinta! )
Menurut beberapa buku manual mobil bertransmisi otomatis yang kami telusuri seperti manual book Honda CR-V generasi 3 dan Mitsubishi Pajero Sport 2017.